Spesifikasi Dan Harga Ulefone T2 Pro Terbaru Maret 2018 !!!


Ulefone secara resmi mengumumkan smartphone terbarunya yaitu Ulefone T2 Pro yang siap dipamerkan dalam ajang MWC 2018 bertempat di Barcalona, Spanyol. Dengan kemampuan yang mumpuni  juga disokong kekuatan daya yang besar pula.
Ulefone T2 Pro telah menggunakan jenis Chip Hellio P70. Untuk Chip ini memiliki clock speed mencapai 2,5GHz dengan arsitekture (4×2.5GHz Cortex-A53 + 4×2.0GHz Cortex-A53) serta menggunakan jenis mesin grafis jenis GPU Mali G72 MP4 sehingga Ulefone T2 Pro dapat menyuguhkan performa sangat gahar.
Ulefone T2 Pro memiliki kapasitas Ram mencapai 8 GB Type LPDDR4x, Double Chanel yang memiliki frekuensi 3733Mhz. Sementara untuk memori internal memakai kapasitas 64 GB Type eMMC 5.1, UFS 2.1 dengan slot microSD berkapasitas mencapai 256GB.
Ulefone T2 Pro juga sudah mengadopsi sistem operasi jenis Android OS v8.0 Oreo serta terdapat berbagai fitur-fitur unggulan yang sangat memanjakan anda. Untuk sistem keamanan berjenis fitur Fingerprint dan juga terdapat fitur Face Unlock (sensor pemindai wajah).
Ulefone T2 Pro dengan konsep layar aspek rasio 19:9, layar berukuran 6.0 inchi, resolusi 1080 x 2280 pixel serta dengan dukungan teknologi panel layar jenis IPS LCD. Sementara untuk sisi depan bagian atas terlihat sangat keren layaknya desain iPhone X .
Ulefone T2 Pro diperkuat dengan empat kamera beresolusi kamera 16 MP + 5 MP pada setiap bagian depan belakangnya dengan pelengkap  Autofocus, Phase detection autofocus, Dual-LED flash. Makin gahar dengan kapasitas baterai berukuran 6850mAh menggunakan fitur fast charging sehingga pengguna tidak membuang banyak waktu saat pengisian daya.
 Berikut spesifikasi dan harga perkiraan Ulefone T2 Pro :

Spesifikasi Dan Harga Ulefone T2 Pro

  • Harga
Rp 4,0 Jutaan
  • SPESIFIKASI
 Ulefone T2 Pro
  • Jaringan
2G, 3G H+, 4G LTE, Dual – SIM
  • Dimensi
159.2 x 75.9 x 9.85 mm + Berat 210 gram, Metal
  • Layar
IPS LCD 6.0 inchi, Full HD+ 1080 x 2280 pixel
  • Kamera Belakang
Dual 16MP + 5MP, Autofocus, PDAF, Dual-LED flash
  • Kamera Depan
Dual 13MP + 5MP, Soflight Flash
  • OS
Android v8.0 Oreo
  • Chipset
Mediatek Helio P70
  • CPU
Octa-core 2,5GHz Cortex-A53
  • GPU
Mali G72 MP2
  • Sensor
Fingerprint, Accelerometer, Proxymity, Ambient Light
  • Wi-Fi
802.11 b/g/n , Wi-Fi Direct, Hotspot
  • USB
v2.0, USB Type-C
  • Memory
Internal : 64/128 GB, RAM : 6/8 GB, MicroSD : Up to 256 GB
  • Baterai
 Li-Ion 65800 mAh, Non-Removable + Fast Charging

Kelebihan Ulefone T2 Pro

  1. Terlihat memiliki tampilan yang terkesan sangat menawan dengan konsep aspek rasio 19:9 yang menjadikan tampilan layar lebih luas dan berkat sisi bezel sangat tipis
  2. Mengadopsi teknologi kaca layar jenis 2.5D Glass yang membuat kesan menawan dan elegan mampu terpancar sehingga mampu menunjang penampilan disetiap gaya penggunanya
  3. Adanya jaringan 4G LTE sehingga mampu membatu berbagai pekerjaan dengan mudah terutama saat browsing atau bermain dijejaring media sosial tanpa terkendala lelet
  4. Membawa panel layar kualitas IPS LCD sehingga kontras warna tajam dan pekat mampu disajikan yang mampu memanjakan mata
  5. Dengan diagonal berukuran 6.0 inchi, serta membawa resolusi Full HD 2280 x 1080 sehingga membuat visual gambar terlihat sangat natural dengan titik pixel sangat halus
  6. User Experience lebih fresh dan segar berkat polesan Android OS v8.0 Oreo selain itu juga didukung dengan berbagai fitur unggulan didalamnya
  7. Ditenagai dengan dapur pacu sangat cepat yang dimotori Chip Mediatek Helio P70 yang memiliki kecepatan mencapai 2.5GHz, GPU Mali G72 MP4 sehingga membuat performa sangat tinggi dan sangat ringan saat menjalankan konten berat
  8. Dengan sdanya RAM 6/8 GB yang menjadikan kinerja prosesor sangat ringan sehingga saat untuk multitasking dan menjalankan game HD sangat lancar tanpa kenal kata lag
  9. Memiliki space penyimpanan sangat luas dengan menggunakan memori intenal sebesar 64GB seta masih dapat ditingkatkan dengan memori tambahan berupa microSD
  10. Menggunakan set uap dual kamera selfie berukuran 13 + 5 MP yang memikiki fitur screen flash sehingga sangat sempurna saat menjalankan aktifitas foto selfie
  11. Dibekali dengan teknologi A.I Beauty yang menjadikan hasil foto selfie jadi lebih sempurna
  12. Dual kamera utama berukuran 16 MP + 5 MP phase detection autofocus, Dual-LED flash sehingga saat menjalankan aktifitas fotografi mampu dijalankan dengan sempurna
  13. Fitur keamanan sangat tinggi dengan menggunakan sistem Dual Recognation terdiri dari Touch ID + Face ID
  14. Membawa daya baterai sangat besar yaitu berkapasitas 68500 mAh yang mampu memberi rasa nyaman aktivitas smartphone dengan batas waktu sangat lama
  15. Terdapatnya fitur pengisian cepat berupa fitur fast charging sehingga tidak terlalu meyita waktu saat pengisian daya

Kekurangan Ulefone T2 Pro

  1. Untuk smartphone kelas menengah atas  namun tidak memiliki sertifikasi IP67/IP68
  2. Tidak memiliki pelindung anti gores jenis Corning Gorilla Glass sehingga permukaan layar rentan terhadap goresan
  3. Jenis slot SIM Hybrid sehingga pengguna harus merelakan menggunakan satu SIM Card jika ingin memfungsikan microSD

Harga Hp Ulefone T2 Pro Untuk harga barunya saat ini belum tersedia dan berdasarkan informasi yang berhasil kami himpun harga Ulefone T2 Pro ini akan dilepas diangka 4,0 jutaan.
Demikian informasi mengenai harga Ulefone T2 Pro dan berikut dengan spesifikasi dan ulasan yang dapat kami sampaikan, Dan terimakasih telah mengunjungi blog kami semoga bermanfaat. Jangan lupa Share ya


Related : Spesifikasi Dan Harga Ulefone T2 Pro Terbaru Maret 2018 !!!

0 Komentar untuk "Spesifikasi Dan Harga Ulefone T2 Pro Terbaru Maret 2018 !!!"

loading...