Harga & Spesifikasi Xiaomi Mi MIx 2 Terbaru 2018

Xiaomi Mi MIx 2 merupakan smartphone dari Xiaomi yang menjadi primadona kelas Flagship yang bakal menyasak kelas menengah ke atas, karena mampu menghadirkan layar yang sebesar 6.44″ berteknologi IPS LCD dan dilengkapi pelindung Gorilla Glass 4.

Xiaomi Mi MIx 2 memiliki spesifikasi yang cukup menawan, terutama pada bagian baterainya yang sangat awet dengan kapasitas 5300 mAh dengan tidak lupa Fitur pengisian cepat Fast Charging yang mampu mengisi daya dengan cepat tanpa lama lama menunggu.

 

Xiaomi Mi MIx 2 ini juga menawarkan spesifikasi dapur pacu yang dipersenjatai prosessor snapdragon 626 Octa core 2.2 GHz dalam sokongan RAM 4/6 GB, tentunya smartphone ini bakalan menjadi smartphone yang gahar sekali, bisa di gunakan untuk multitasking.


Berikut ini saya akan memberikan referensi harga Xiaomi Mi MIx 2 dan spesifikasi lengkapnya :



Harga & Spesifikasi Xiaomi Mi MIx 2


·         HARGA
2,9 Jutaan Rupiah
·         SPEK

Xiaomi Mi MIx 2
·         Layar
6.44 inci IPS Capacitive , 1080 x 1920 pixels
·         Body
173.1 x 88.3 x 7.9 mm , 203 gram , Metal & Plastik
·         Jaringan
3G, HSDPA, 4G LTE
·         Sistem Operasi
Android v7.1 Nougat , MUI 8.0
·         Chipset
CPU Snapdragon 625 + GPU Adreno 506
·         SKor Antutu
63217 Poin
·         Memori
RAM : 4 GB , Internal : 64/128 GB , MicroSD : up to 256 GB
·         Kamera Belakang
12 MP , Phase Detection Autofocus , Dual-LED Flash
·         Kamera Depan
5 MP, f2.0
·         Sensor
Proximity ,  Accelerometer , Ambient Light , Gyro, Fingerprint
·         Warna
Gold, Mate Black
·         Baterai
Li lion 5300 mAh , Fast Charging


Kelebihan Xiaomi Mi MIx 2

  • Menawarkan desain yanag sangat berkelas dan terlihat lebih solid karena dibalut dengan material Metal dan juga dari Plastik.
  • Selain menawarkan desain ganteng, ponsel ini juga menawarkan nuansa lengkung dikedua sisinya yakni 2.5D Curved Glass.
  • Layar dengan diagonal 6.44 Inchi sangatlah optimal buat Navigasi Menu, streamingan, maupun Memainkan Game.
  • Semakin kokoh dengan pelindung Scratch Resistant Glass pada layarnya.
  • Dengan berpapasan dengan tenologi IPS LCD membuat setiap tampilan yang dipublikasikan sangatlah tajam & lebih jernih.
  • Android sangatlah Up to date karena sudah mendukung Android versi terbaru 7.0 Nougat dalam UI 8.0 ( MIUI ).
  • Performa yang sangat tangguh dengan bermodalkan prosessor snapdragon 625 dan sokongan dari RAM kapasitas 4 GB.
  • Penyimpanan internal yang sangat luas dengan kapasitas 64/128 GB serta MicroSD Up to 256 GB.
  • Mengandalkan kamera utama berkemampuan tinggi yaitu 12 MP lengkap dengan Fitur Phase Detction Autofocus & Dual-LED Flash.
  •  Selfie maupun video call dapat dijalanan dengan hasil yang sangat memukau yakni dengan kemampuan kamera depan 5 MP.
  • Dilengkapi dengan Fitur sensor sidik jari untuk keamanannya atau lebih akrab kita sebut Fingerprint.
  • Baterai terbilang jumbo dengan kapasitas 5000 mAh tanpa lupa dengan Fitur Fast Chargingnya.

Kekurangan Xiaomi Mi MIx 2

  • Tidak dilengkapi dengan pelidnung layar Gorilla Glass untuk memproteksi layar dari beragam benturan dan goresan.
  • Kamera depan ytidak dilengkapi dengan Fitur LED Flash maupun Autofocus.
  • Baterai yang digunakan bersifat Non Removable sehingga agak ribet jika mengalami problem.




Daftar Harga Xiaomi Mi MIx 2 Lengkap
Bulan/TahunHarga BaruHarga Bekas
Februari 2018 Rp 2,9 Jutaan Rp 2,4 Jutaan
Januari 2018 Rp 2,9 Jutaan Rp 2,4 Jutaan
Desember 2017 Rp 2,9 Jutaan Rp 2,4 Jutaan

Demikianlah referensi harga Xiaomi Mi MIx 2 yang bisa saya sampaikan. Mungkin ada perbedaan harga tergantung dengan tempat dan masing-masing toko yang menjualnya.
Semoga Bermanfaat dan Terima Kasih sudah berkunjung.






Related : Harga & Spesifikasi Xiaomi Mi MIx 2 Terbaru 2018

0 Komentar untuk "Harga & Spesifikasi Xiaomi Mi MIx 2 Terbaru 2018"

loading...