Tutorial Cara Flashing Lenovo K900 Lengkap dengan Gambar | Tools | FIrmware | dan Driver

Pada Process Flashing kali ini kita akan Menggunakan Firmware yang sudah root, jadi Setelah process Flashing HP Lenovo K900 sudah ter-Root.

Baik kita Mulai Saja Tutorial Flashing dan Root Lenovo K900.



Dengan Menuturkan Process ini Anda Akan Mendapatkan beberapa Ilmu, jadi Simak dengan Baik dan Pahami Karena Mensoftware HP tanpa BOX hampir Semua sama Seperti Cara Flash HP Lenovo K900 di Bawah ini, Flashing Tanpa Box Hanya Perlu PC, Driver, Tools dan Firmware 
Pertama Siapkan Dulu Kopi dan Cemilan, Karena Process Flashing Ini Memerlukan Waktu Yang Lumayan Lama.

Untuk Process root Lenovo K900 saat ini baru ada 1 cara yang berhasil dan sempurna, sebenarnya cara ini adalah melakukan flashing Dengan ROM yang sudah root Jadi ketika process flashing LENOVO K900 Selesai Maka HP Sudah Berhasil di Root Pula.

Mari Kita Siapkan Apa Saja yang di Perlukan sebelum melakukan Flashing ROM LENOVO K900:
1. Disarankan menggunakan Laptop yang kondisi baterainya berfungsi baik atau PC yang dibackup dengan UPS -- > Mengindari Mati Listrik Karena Process Flashing Ini Akan Memakan Waktu yang Lumyan.
2. Laptop atau PC yang bebas Virus, bebas hang dan masalah lain komputer pada umumnya
3. Tutup semua aplikasi lain, jadi hanya flashing tool yang jalan --> Ini Bertujuan agar Flashing Lenovo K900 tidak berat, Dalam Melakukan Process Flashing Komputer atau Laptop Akan Bekerja sangat Keras Seperti Hal nya saat Anda Render Video / Convert Video.
4. Pastikan baterai HH terisi setidaknya diatas 70%
5. Gunakan kabel USB yang kondisi dan kualitasnya baik, tidak kendor saat di colok ke slot USB di Laptop / PC dan di HH, bahkan Anda Bisa menambahkan Karet Gelang Agar Kabel Terhubung sangat bagus.
6. Pastikan file ROM lengkap tidak corrupt --> 

Tips : Rom Harap di simpan dalam Bentuk Rar, Jika File Rom masih dalam Bentuk Rar Ketika di extract Akan ketahuan jika file Tersebut Corrupt.
7. ROM yang Akan digunakan di tutorial ini adalah file ROM yg uncompress yg ditempatkan dalam 1 folder, bukan file ROM dalam format .inb (dengan cara SDUpdate) atau .zip
(dengan cara CWM Recovery)
8. Tuturkan langkah demi langkah dengan ber-urut & teliti, sebaiknya dibaca dulu keseluruhan langkah-langkah sebelum dilakukan
9. Kerusakan pada HH yang diakibatkan karena kesalahan atau listrik mati menjadi resiko sendiri ya ☺ saya hanya memberikan tutorial saja (do with your own risk)


Tools Driver dan Firmware/ROM K900 bisa di Download Di Bawah Ini:
1. Download Driver Lenovo K900 atau Compatible denngan Intel Android Driver (IntelAndroidDrvSetup1.2.0.exe)
2. iSoc USB Driver (iSocUSB-Driver-Setup-1.0.2.exe)
3. Manufacturing Flash Tool (ManufacturingFlashTool_Setup_6.0.2.exe)
4. File ROM uncompress yang sudah root dalam 1 folderK900_ROW_1_S_2_009_0131_130727_EasternEurope_DVT3_CPU sign_full













Langkah-langkah dan Step Saat Flashing: Baca dulu sampai akhir.

1. Install secara berurut software dari no 1 – 3
2. Setelah selesai install 3 software, koneksikan K900 ke PC dan periksa K900 dalam debug mode, apabila belum aktifkan debug mode
3. Cara aktifkan debug mode (Setting > All Settings > Developer options > check USB debugging)
4. Atau bisa juga dengan cara Swipe down Status Bar > check USB debug mode
5. Periksa di Device Manager, apabila ada tanda seru kuning pada K900, apabila iya berarti instalasi intel android driver belum berhasil

Jika Belum Terisntall Driver nya Maka HP akan Terdeteksi Kuning Pada Device Manajer.
Untuk Masuk Ke Device Manager My Computer --> Klik kanan --> Device Manager

Sekedar Info : Device Manager Adalah Console Atau tools Bawaan Windows yang Berfungsi Mendeteksi Semua Perangkat Keras Yang Terhubung dengan PC Baik yang sudah terinstall Atau Pun Yang Belum Terinstall Driver nya.

Baiklan Untuk Menginstall nya Anda Bisa Masuk ke Device Manager dan Klik Kanan K900 yang masih Kuning tadi Dan Pilih Update Driver , Atau Bisa Dengan Mengklik Saat HP terdeteksi di Taskabar Kanan.

Silahkan Tuturkan Gambar Yang saya Berikan
Cara Install Driver Lenovo K900
Pilih Have Disk
Pilih Show All Devices 
Browse File Driver yang Sebelumya Sudah Anda Install, Biasanya Driver Lenovo Akan terinstall di C:\Program Files\Intel Android Device USB driver






Klik Open






Pilih Seperti Di Gambar dan Next






Pilih Yes 






Maka Driver Sudah Terinstall
Biasanya Process Flashing Terjadi dan Sering Gagal Di Karenakan Oleh Tidak Terinstall nya Driver HP dengan Baik. Jika Driver Tidak Terinstall maka HP Tidak Bisa Dikenali Kalo Dalam Device Manager ( ? ) Atau Kuning Artinya Komputer tidak Bisa Mengenali, Sehingga Process Flashing Lenovo K900 Gagal.







Jika Driver Sudah Terinstall Maka Tampilan Akan Seperti Ini



















Selanjutnya Pastikan Pula iSoc USB Driver sudah terinstall dengan cara:
a. Dalam kondisi K900 menyala tekan tombol Power selama 11 detik sampai K900 mati baru lepaskan
b. Keterangan mengenai 11 detik
c. Lihat Gambar : !!!
d. Cabut kabel USB dari K900, diamkan kurang lebih 10 detik
e. Masukkan lagi kabel USB ke K900
f. Pada PC seharusnya terihat Windows melakukan instalasi new driver
g. Periksa kembali di Device Manager apakah Intel Soc USB Driver tidak ada tanda seru dalam lingkaran kuning seperti pada gambar
Setelah Device Manager bersih dari lingkaran kuning tanda ! lepaskan USB di K900
Langkah persiapan selesai.

Pada Step Ini Semua Driver Sudah Selesai, Alangkah Baik nya PC di Restar Untuk Memperbaiki Sytem yang Sudah mendeteksi Perangkat Baru ( Driver ).



Lanjut Tahapan FLashing Lenovo K900

Jalankan Manufacturing Flash Tool
Klik File > Setting
Ubah nilai pada SOC devices PID menjadi 09EE

Check override pada Options >Apply > OK

Pilih ROM, dari File > Open
dan arahkan ke Folder ROM

Klik Open lalu lihat pada Status Message periksa kembali pada 2 baris terakhir file xml apa sudah betul dan pada baris terakhir ada tulisan Ready to Flash!


Langkah selanjutnya adalah masukkan kabel USB ke K900, maka proses flashing otomatis berjalan dan pada K900 akan muncul lambang USB warna putih, menandakan proses
Flashing berjalan melalui USB. Apabila kondisi K900 dalam keadaan menyala, maka matikan kembali dengan cara menekan tombol power selama 11 detik, kemudian lepaskan
tekanan pada tombol power dan segera masukkan/colokkan USB ke K900 dan pada MFT segera muncul bar warna biru tanda proses flash berjalan dan pada display K900 akan
muncul logo USB warna putih.


 Jika Process Flashing Lenovo K900 Sudah Selesai Maka Tools Akan Menampilkan Warna Hijau.

Dan Selamat HP sudah Berhasil di Install Ulang Dengan ROM yang Sudah Root.

Related : Tutorial Cara Flashing Lenovo K900 Lengkap dengan Gambar | Tools | FIrmware | dan Driver

  • CARA FLASH LENOVO A316iCARA FLASH LENOVO A316iBAHAN FLASHING: MTK Driver bisa downoad disini Usb vcom auto instaler download disiniFirmware/Stock Rom  download di ...
  • Download Schematic Lenovo S920Download Schematic Lenovo S920 - Schematic ini adalah jalur mesin posel yg sesuwai tipe jika kita tau jalur hp mesin tersbut maka jadi kit akan lebih mudah untuk memperb ...
  • CARA FLASHTOOL LENOVO A66Dengan kerusakan layar heng loading stop di logo atau butloop dll.di bawah ini adalah cara flash yang sangat ampuh untuk handphine anda , dengan kekurangan dan kelebihan ...
  • ini Solusinya Flash Lenovo A328 Malah Mati TotalPada kali ini saya akan membahas tentang cara flash Lenovo A328 yang matot sesudah melakukan flash ulang malah menjadi mati tatol ,padahal kalau hp mau di flash ulang it ...
  • Cara Flash Lenovo A7000 Plus 100% SuksesCara Flash Lenovo A7000+(Plus) Bootloop Cara Flash Lenovo A7000+(Plus) Bootloop 100% Sukses - Pada sore ini saya akan kasih anda trik cara mudah Cara Flash Lenovo A7000+ ...

0 Komentar untuk "Tutorial Cara Flashing Lenovo K900 Lengkap dengan Gambar | Tools | FIrmware | dan Driver"

loading...